Dapatkan penawaran berbagai macam pelatihan dengan harga yang sangat menarik!
Sekilas Tentang Quality Management
Sebuah sistem manajemen mutu dapat didefinisikan sebagai pelaksanaan kegiatan di sebuah proyek untuk mendapatkan perbaikan-perbaikan terus menerus dan meningkatkan efisiensi organisasi. Usaha terbaik dari sistem ini adalah untuk menentukan prosedur dengan benar dan tepat, yang akan menyebabkan terciptanya suatu kualitas yang baik dari kualitas produk dan kualitas layanan.
Tujuannya dari sistem ini adalah untuk mencegah terjadinya kesalahan sementara dalam proyek dan menjaga agar tidak terjadi kesalahan setelah produk disampaikan kepada pelanggan. Ada banyak manfaat untuk sebuah sistem manajemen mutu, oleh karena itu organisasi yang menganut/ menjalankan sistem manajemen mutu tersebut, berupaya lebih dalam memperbaiki kualitas manajemen.
Berikut adalah daftar beragam pelatihan yang membahas tentang pentingnya manajemen kualitas untuk mempertahankan tingkat keunggulan yang diinginkan, demi mencapai peningkatan kualitas perusahaan secara keseluruhan.
Topik & Materi Pelatihan Quality Management
Clients & Customers
Berikut adalah beberapa perusahaan yang telah bekerja sama dengan PAS Consulting untuk berbagai keperluan konsultasi dan pelatihan manajemen industri.